Karir

Berkarir di Abertarental.com

Mari bergabung di perusahaan rental mobil dan sewa apartemen yang berbasis informasi teknologi yang terus kami adaptasi. Terus membangun ide yang kreatif untuk membangun layanan yang ramah pengguna.

Lihat karirTentang Kami

Kembangkan karirmu.

Kembangkan innovasi kerja kamu bersama kami disini. Mari bergabung.
Di abertarental.com ide dan kreatifitasmu akan diwujudkan jadi kenyataan.

Lowongan Kerja

Driver
Memandu penyewa.
  • Mengantar tamu.
  • Memandu tujuan pelanggan.
  • Merawat kendaraan.
  • Membantu CS mengatur mobil.
  • Dst…
Customer Support
Melayani pelanggan.
  • Bisa mengoperasikan office.
  • Memberikan informasi sewa mobil untuk calon penyewa kendaraan.
  • Mengatur jadwal mobil dan driver.
  • Input data ke sistem.
  • Meriksa pembayaran.
  • Dst…
Social Media & Design
Mengelola sosial media & membuat design grafis.
  • Kemampuan mengelola social media.
  • Menguasai software editing baik offline maupun online.
  • Merencanakan konten dan strategi sosmed.
  • Membuat design gambar untuk website.
  • Copywriting yang menarik.
  • Dst…

Berkembang di abertarental.com

Silahkan bertanya disini.